Reportase : Ading Naluri.
Pemimpin Redaksi : Hairuzaman.
PANDEGLANG | Kabarexpose.com —
Pemerintah Desa Weru, Kecamatan Sukaresmi, Kabupaten Pandeglang, Banten, menggelar Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) untuk RKPD tahun 2026. Kegiatan itu bertempat di Aula Kantor Desa Weru, pada Selasa (4/2/2025).
Tampak hadir dalam acata itu antara lain, Camat Sukaresmi, Danramil Sukaresmi, Kapolsek Sukaresmi, Sekretaris Camat Sukaresmi, Kasi Pembangunan, Pendamping Kecamatan Sukaresmi, LPM, BPD, tokoh masyarakat, tokoh ulama, Ketua RT/RW dan undangan yang lainnya.
Kepala Desa Weru, Encep Surohman, ST, MM, memaparkan, anggaran dana desa yang telah direalisasikan baik itu untuk pembangunan infraatruktur maupun yang lainnya. Kades menghmbau kepada masyarakat untuk saling bekerjasama dalam mensukseskan pembangunan di Desa Weru.
Masih di tempat yang sama, Sekretaris Camat Sukaresmi mengatakan, untuk keagamaan dan pembangunan baik di bidang infrastruktur, pertanian dan sektor lainnya. Sehingga Desa Weru, Kecamatan Sukaresmi akan menjadi desa percontohan.