Masjid Jami Assyaqirin Lingkungan Kaligandu Gelar Peringatan Isra Mi’raj

Reportase : Maswi.

Pemimpin Redaksi : Hairuzaman.

Kota Serang | KABAR EXPOSE.com

DKM Masjid Jami Assyaqirin Lingkungan Kalgandu Masjid RW.19 Kelurahan Kaligandu, Kecamatan Serang, Kota Serang, Banten, menggelar peringatan Isra Mi’raj Nabi.Muhamnad SAW tahun 1447 Hijriyah, pada Jum’at (16/1/2026).

Kegiatan religius peringatan Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW menghadirkan penceramah KH. As’ari Amri dengan Qori. H. Yusuf Mas’ud dan Amrullah.

Peringatan Isra Mi’raj ini dengan mengusung tema “Membangun Generasi Muda Islami Berdasarkan Keteladanan Akhlak Nabi Muhammad SAW”.

Hal itu dikatakan oleh Ketua Panitia Peringatan Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW 1447 H, DKM Masjid Jami Assyaqirin Lingkungan Kaligandu Masjid, Naimin, kepada awak media, pada Jum’at (16/1/2026).

Menurut Naimin, tausiyah tentang Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW tersebut menghadirkan penceramah dari Kelapa Dua, Kota Serang, KH. As’ari Amri.

 

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *